52
3557

Merk Clay Mask Terbaik (Best Seller)

Clay Mask adalah salah satu jenis masker wajah yang menggunakan bahan utama tanah khusus, yang mengandung banyak nutrisi dan sangat efektif mengangkat minyak dan kotoran di wajah.

Oleh sebab itu, clay mask lebih dikenal sebagai maskernya pemilik kulit berminyak.

Padahal, ada banyak merk clay mask terbaik yang bisa diaplikasikan pada kulit kering dan sensitif.

Berikut adalah beberapa merk masker yang bisa Kamu coba, dengan tetap memperhatikan kandungan di dalamnya.

1. Laneige Mini Pore Water Clay Mask

Merk Clay Mask Terbaik

Laneige termasuk dalam daftar merk clay mask terbaik yang menggunakan lumpur laut kuning.

Kandungan mineralnya yang tinggi dipadukan dengan bahan khusus, sehingga efektif mencerahkan.

Masker ini sangat efektif merawat kulit yang cenderung berminyak dan berjerawat.

Namun pemilik kulit kering bisa memakainya, karena ada banyak mineral untuk melembabkan kulit.

Produk best seller lainnya dari Lanneige untuk perawatan kulit adalah :

  1. Clear C Advanced Effector.
  2. White Dew Original Ampulue Essence.
  3. Mineral Bank Water Must.

Kelebihan dari merk clay mask ini :

  • Wajah terlihat glowing setelah pemakaian.
  • Mengatasi minyak berlebih akibat pembesaran pori-pori.
  • Mengeringkan jerawat yang membandel.
  • Tetap menjaga kelembaban kulit.

2. Aztec Secret Indian Healing Clay

Merk Clay Mask Terbaik

Masker dari Amerika ini memiliki kualitas internasional yang mengandung tanah liat khas California kaya nutrisi.

Tanah ini mengandung betonite  yang dipanaskan sehingga bebas zat adiktif berbahaya.

Kandungan tanahnya yang sangat kuat, lebih tepat jika diaplikasikan pada kulit berminyak dan mengandung komedo atau jerawat.

Kamu yang kulitnya sensitif jangan coba-coba memakainya ya.

Aztec  Secret Indian hanya fokus mengeluarkan produk masker berkualitas tinggi, namun biasanya dipadukan dengan cuka apel atau air mawar dalam penggunaannya.

Kelebihan dari merk clay mask ini :

  • Sangat efektif mendetok kulit yang mengandung racun dan mercuri.
  • Membersihkan kotoran dan zat kimia berbahaya.
  • Memberikan efek cerah setelah dipakai.
  • Membasmi jerawat dan komedo.

3. Olay Pore Detox Black Charcoal Clay Face Mask Stick

Merk Clay Mask Terbaik

Merk clay mask terbaik dari Olay ini termasuk masih baru, namun langsung disukai banyak wanita.

Hal ini disebabkan karena bentuknya menyerupai stik yang unik dan praktis di bawa ke manapun.

Sama seperti clay mask pada umumnya, masker ini juga cocok digunakan pada tipe kulit yang mengandung minyak berlebih sehingga terlihat kusam dan kilap.

Produk best seller lainnya dari Olay :

  1. Total Effect Day Cream.
  2. White Radiance Intensive.
  3. White Radiance Whip.

Kelebihan dari merk clay mask ini :

  • Praktis dibawa ke segala tempat.
  • Membereskan segala masalah pada zona T.
  • Membersihkan polusi dan debu hingga bagian terdalam.

4. Innisfree Super Volcanic Pore Clay Mask

Merk Clay Mask untuk Kulit Berminyak

Innisfree sebagai brand favorit dari Korea juga mengeluarkan clay mask dengan komposisi Jeju Volcanic.

Kandungan ini terkenal ampuh menyerap minyak dengan kekuatan hingga 2 kali lipat.

Baca Juga :  Merk Pembalut Terbaik Berkualitas

Bagi kamu yang memiliki kulit berminyak, normal, dan kombinasi, maka masker ini sangat ampuh membersihkan kulit.

Selain itu, kulit juga terasa lembut karena masker mengandung bubuk kenari.

Produk best seller lainnya dari Innisfree yaitu :

  1. Caoli Flower Mushroom Vital Special.
  2. Bija Trouble Facial Foam.
  3. Skin Clinic Collagen.
  4. Sheet Mask My Real.

Kelebihan dari merk clay mask ini :

  • Langsung mengencangkan pori-pori.
  • Mencerahkan wajah menyeluruh.
  • Menjaga kelembaban alami wajah.
  • Menetralkan kembali kondisi kulit.

5. L’Oréal Detox and Brighten Pure Clay Mask

Merk Clay Mask untuk Kulit Kombinasi

Kualitas charcoal pada merk clay mask terbaik  dari L’Oreal sangat terjamin.

Kemampuannya yang menyerupai magnet bisa menarik semua kotoran di wajah, baik dari debu, ataupun bekas make up.

Formula charcoal yang kuat, membuat masker ini hanya cocok diaplikasikan pada beberapa jenis kulit, yakni kombinasi, berminyak, hingga normal.

Penggunaan pada kulit sensitif bisa menyebabkan iritasi

Selain masker, L’Oreal juga memiliki produk unggulan lainnya, meliputi :

  1. Extraordinary Oil GOld.
  2. Excelent Magic Retouch Spray.
  3. White Perfect Night Cream.

Kelebihan dari merk clay mask ini :

  • Menghidrasi kulit yang lelah.
  • Mengatasi kulit kusam karena kurang istirahat.
  • Membersihkan kotoran dan debu yang menyumbat pori-pori.
  • Membuat kulit bercahaya.

6. The Face Shop Jeju Volcanic Lava Peel Off Clay Nose Mask

Merk Clay Mask untuk Kulit Kering

Sama dengan merk clay mask terbaik dari Korea lainnya, The Face Shop juga menggunakan formula lumpur khas daerah Jeju yang efektif menyerap minyak dan menutrisi kulit wajah.

Penggunaan merk peel off  mask terbaik ini akan memberikan hasil maksimal jika diaplikasikan pada kulit yang cenderung memproduksi minyak berlebihan.

Bahkan, bekas komedo bisa hilang secara keseluruhan.

Kamu juga bisa mencoba produk terbaik Face Shop lainnya, seperti :

  1. Miracle Finish CC.
  2. Long Lasting Herb Day 365 Master Blend.
  3. Lose Face Powder.

Kelebihan dari merk clay mask ini :

  • Sangat ampuh menarik komedo hingga ke akarnya.
  • Mengontrol minyak berlebih.
  • Bebas iritasi pada kulit berminyak.

7. Freeman Avocado and Oatmeal Clay Mask

Merk Clay Mask untuk Remaja

Kandungan utama dari merk clay mask terbaik Freeman adalah bentonite dan kaolin yang dipadukan dengan alpukat dan oatmeal.

Kulit yang kemerahan bisa teratasi dengan kandungan ini.

Bagi kamu yang memiliki kulit kering dan sensitif, sekarang juga bisa mencoba clay mask sebagai perawatan.

Hal ini disebabkan karena kandungan avocado oil yang bisa melembabkan di dalamnya.

Produk best seller lainnya dari Freeman :

  1. Brightening Greentea and Orange Blossom Mask.
  2. Anti Stress Dead Sea Minerals.
  3. Revitalizing pomegranate Gel Mask.

Kelebihan dari merk clay mask ini :

  • Ampuh membersihkan hingga ke pori, namun tidak menyebabkan kering.
  • Mengatasi masalah komedo, dan kelebihan minyak.
  • Menenangkan wajah akibat iritasi.

8. Oh man Oh Mask Purifyng Clay mask

Merk Clay Mask untuk Remaja

Merk clay mask terbaik yang identik dengan laki-laki ini mengandung tanah liat Prancis yang kaya melanin dan mineral serta dicampur dengan bahan alami seperti daun teh, daun jambu, dan teratai.

Walaupun menggunakan bahan alami, namun pemilik kulit sensitif belum bisa mencobanya.

Formula yang ada dalam masker ini lebih cocok pada kulit yang berminyak, kombinasi serta kering.

Produk best seller lainnya dari Oh Man :

  1. Original Shampo Gentlean Deep.
  2. Daily Beard Grease Oil.
  3. Mystic Gold Wax.

Kelebihan dari merk clay mask ini :

  • Menyerap racun berbahaya pada kulit.
  • Mengatasi kulit rusak akibat sinar matahari.
  • Menjaga kulit tetap lembab.

9. Herbalife Skin Purifyng Mint Clay Mask

Merk Clay Mask untuk Remaja

Herbalife adalah perusahaan yang memproduksi produk kesehatan dan nutrisi tubuh sejak tahun 1980.

Melihat dari pengalamannya, maka kualitas masker dari Herbalife tidak perlu diragukan lagi.

Merk clay mask terbaik ini bisa kamu pakai jika memiliki kulit berminyak, kombinasi, dan kering.

Baca Juga :  Merk Kosmetik Korea Terbaik (Best Seller)

Khusus kulit kering, penggunaannya harus mengalami percobaan terlebih sebagai antisipasi iritasi.

Skincare best seller lainnya dari Herbalife :

  1. Shooting Aloe Cleanser.
  2. Polishing Citrus Cleanser.
  3. Skn Hydrating Eyecream.

Kelebihan dari merk clay mask ini :

  • Bisa memperkecil pori-pori dalam sekali pemakaian.
  • Menyerap minyak.
  • Mengangkat kotoran dan debu secara langsung.
  • Produk sehat dan aman di kulit.

10. Everwhite Strawberry Clay Mask

Merk Clay Mask untuk Komedo

Everwhite juga masuk ke dalam produk berkualitas tinggi yang ampuh memberikan hasil pada kulit yang dirawat.

Produknya juga terkenal aman dengan kisaran harga yang lebih terjangkau.

Kandungannya yang ringan dan bebas zat kimia berbahaya sangat cocok dan aman digunakan untuk semua jenis kulit, termasuk sensitif dan kombinasi.

Produk kecantikan best seller lainnya dari Everwhite :

  1. Emaxilry Cream.
  2. Magic Cushion.
  3. Ulta Liquid Lip Cream.
  4. Brightening Body Shop.

Kelebihan dari merk clay mask ini :

  • Mengeluarkan seluruh racun dalam kulit.
  • Menghilangkan noda dan flek hitam.
  • Aman untuk ibu hamil.
  • Tetap bisa menjaga kelembaban wajah.

11. Ms Glow Charcoal Clay Mask

Merk Clay Mask untuk Komedo

Masker lokal dari Malang ini tidak hanya menggunakan charcoal sebagai bahan utamanya, namun dipadukan dengan beberapa bahan kimia yang sudah diuji aman untuk kulit.

Jika Kamu bermasalah dengan pori-pori kulit yang terlalu besar dan berminyak, maka merk clay mask terbaik dari Herbalife sangat cocok menjadi pilihan perawatan.

Produk unggulan lainnya dari Ms Glow :

  1. Ms Glow For Man.
  2. Ms Glow Acne Series.
  3. Ms Glow Whitening.
  4. Flawles Glow Red Jelly.

Kelebihan dari merk clay mask ini :

  • Kulit terlihat lebih glowing setelah pemakaian langsung.
  • Mengangkat kotoran secara efektif.
  • Mengatasi warna kulit kusam.
  • Bisa digunakan saat hamil dan menyusui.

12. Morning Meal Secret Care

Merk Clay Mask untuk Mengecilkan Pori Pori

Walaupun merk lokal, namun masker dari Secret Care ini memanfaatkan lumpur dari Maroko.

Di dalamnya terkandung  garam magnesium dan silika yang sangat bermanfaat untuk kulit.

Merk clay mask terbaik ini juga sangat cocok digunakan untuk semua jenis kulit.

Jadi, pemilik kulit sensitif, iritasi dan kering tidak perlu khawatir mengalami masalah saat menggunakannya.

Produk best seller lainnya dari Secret Care :

  1. Aloe Vera Toner.
  2. Rose Honey Face Wash.

Kelebihan dari merk clay mask ini :

  • Memiliki tekstur yang lembut sehingga bebas iritasi.
  • Ampuh membantu produksi collagen alami tubuh.
  • Menghilangkan komedo dan mencegahnya kembali.
  • Mudah dibersihkan setelah pemakaian.

13. Indoganic Clay Mask

Merk Clay Mask Lokal Terbaik

Sesuai namanya, masker ini berasal dari brand lokal yang menggunakan bahan organik dari Indonesia.

Tentunya bahan tersebut sudah terjamin aman di kulit, dengan kualitas yang baik.

Cocok digunakan untuk kulit cenderung berminyak.

Namun, jika kamu pemilik kulit kombinasi dan ingin menggunakan masker dari Indoganic, ada varian lainnya yang bisa dicoba.

Produk best seller lainnya dari Indoganic :

  1. Beauty Brightening Serum
  2. Lip and Cheek Crayon.
  3. Beauty Brow and Lash Serum.
  4. Emerald Kefir Mask.

Kelebihan dari merk clay mask ini :

  • Memberikan sensasi dingin ketika
  • Mudah digunakan.
  • Mengatasi jerawat dan pori-pori membesar.

14. Inez Deep Cleansing Clay Mask

Merk Clay Mask Lokal Terbaik

Inez tidak hanya terkenal dengan kualitas kosmetiknya yang sering dijadikan make up artis.

Skincare berupa masker dari Inez juga efektif merawat kulit dengan kandungan Alantoin serta clay khusus.

Merk clay mask terbaik dari Inez sangat sesuai untuk segala jenis kulit, khususnya berminyak, normal, dan kering.

Kosmetik best seller lainnya dari Inez :

  1. Inez Two Way Cake.
  2. Inez Compact Powder.
  3. Foundation Correcting Cream.

Kelebihan dari merk clay mask ini :

  • Menghilangkan kotoran dengan tetap mempertahankan kelembaban.
  • Menjaga elastisitas kulit.
  • Mempercepat proses pergantian sel kulit baru.

15. Pond’s Pure White Mineral Clay Mask

Merk Clay Mask yang Bagus

Kandungan charcoal yang terlalu keras sering kali menyebabkan kulit kering.

Namun, masker dari Pond’s ini memadukannya dengan kaolin dan ekstra Moringa sehingga tidak menyebabkan iritasi.

Baca Juga :  Merk Pensil Alis Terbaik (Best Seller)

Hal ini menyebabkan masker dari pond’s bisa digunakan untuk kulit lembab ataupun kering.

Sementara penggunaan pada kulit sensitif harus melakukan konsultasi terlebih dahulu.

Produk best seller lainnya dari Pond’s :

  1. Pond’s Age Miracle Regen Facial Foam
  2. Magic Powder BB.
  3. Pond’s Men White Boost Cream.
  4. Pond’s Men Acne Solutions.

Kelebihan dari merk clay mask ini :

  • Membuat kulit terasa kenyal.
  • Memberikan efek putih dan glowing secara langsung.
  • Efektif membersihkan hingga ke pori-pori kulit.

16. Celles Tiane Dewy Pink Botanical Clay Mask

Merk Clay Mask yang Bagus

Walaupun tergolong clay mask, namun bahan yang digunakan tidak hanya berupa clay pilihan saja.

Ada campuran formula alami botani di dalamnya, seperti Calamine dan Rosa damascena.

Karena menggunakan campuran bahan alami yang mengandung banyak nutrisi wajah, maka merk clay mask terbaik  ini sangat cocok diaplikasikan pada semua tipe kulit.

Produk best seller lainnya dari Celles Tiane :

  1. M&Y Cleanser.
  2. M&Y Facial Essence.
  3. Petal Lotion.
  4. M&Y Extract Hydra Defending Emulsion.

Kelebihan dari merk clay mask ini :

  • Membersihkan kulit yang tersumbat kotoran.
  • Memberikan kesegaran di wajah.
  • Membuat tekstur kulit lebih halus.

17. La Cure Clay Exfoliating Face Mask

Merk Clay Mask yang Bagus

La Cure merupakan produk unggulan dari Paris yang juga terkenal setelah L’Oreal.

Masker ini diproduksi menggunakan bahan alami seperti mawar, lidah buaya, dan thermal water yang alami.

Untuk bisa merasakan manfaat dari beberapa bahan alaminya, kamu harus memiliki kulit berminyak dan normal.

Sementara untuk kulit kering, kurang cocok dengan kandungan masker ini.

La Cure memiliki banyak produk best seller, beberapa di antaranya yaitu :

  1. Beauty Royal Jelly.
  2. Deep Hydration Rose Cream.
  3. Multi Benefit Rose Cream Gel.

Kelebihan dari merk clay mask ini :

  • Ampuh memutihkan wajah.
  • Cepat mengecilkan pori-pori yang aktif berminyak.
  • Memperbaiki tekstur kulit dan bekas noda.

18. Cathy Doll White Heads Cleansing Black Clay Mask

Merk Clay Mask yang Bagus

Cathy Doll ternyata tidak hanya mengeluarkan produk fashion, namun juga kecantikan.

Salah satunya adalah clay mask  yang terkenal hingga ke Thailand, Myanmar, Malaysia, Kamboja, dan Filipina.

Namun, kamu jangan terburu-buru menggunakan masker ini, karena tidak aman untuk semua jenis kulit.

Kandungannya hanya cocok untuk kulit berminyak atau memiliki pori-pori besar yang produktif.

Produk kecantikan lainnya yang juga laris di pasaran dari Cahty Doll :

  1. Sexy Soon Breast Cream Caty Doll Breas Cream.
  2. Cathy Doll White Lotion.
  3. Mineral Matte Lip Paint.
  4. Malibu Sunset Blusher

Kelebihan dari merk clay mask ini :

  • Menghilangkan komedo.
  • Membuat wajah mulus setelah pemakaian.
  • Tampilan yang lucu dan mudah dibawa.

19. Melao Clay Mask Washing Face Mud Nourishing Whitening Anti –Wrinkle

Merk Clay Mask yang Bagus

Merk clay mask terbaik ini masih asing, padahal kualitasnya sangat baik.

Terbukti dari bahannya yang menggunakan emas Cleopatra 24 karat sebagai kepercayaan perawatan orang Mesir kuno.

Masker ini diklaim cocok untuk semua jenis kulit, namun jika kamu memiliki kulit yang terlalu sensitif, maka harus mencobanya sedikit terlebih dahulu.

Kelebihan dari merk clay mask ini :

  • Memperbaiki oksidasi kolagen.
  • Membantu regenerasi kulit baru.
  • Membasmi racun di wajah, dan mencegahnya kembali.
  • Memberikan sinar alami di wajah.
  • Anti Penuaan.
  • Menyamarkan garis halus.
  • Mengatasi kerutan.

Merk clay mask terbaik di atas tidak hanya dilihat dari kandungan kimia komposisinya saja.

Namun, kamu juga bisa melihat dari banyaknya review positif dan jumlah permintaan terhadap produknya.

Jika kamu seorang pemula yang baru mencoba masker clay, maka lebih baik mencoba jenis clay mask dengan komposisi yang alami, agar lebih aman saat pemakaian.

Setelah selesai menggunakan clay mask, jangan lupa untuk menggunakan merk sabun muka terbaik ya!